Video film pendek inspirasi tentang Maulid Nabi ini menceritakan kisah 2 Pemuda yang mendebatkan perayaan maulid Nabi Muhammad Shollallohu ‘Alaihi wa Alihi wa Shohbihi wa Sallam. Keduanya saling adu argumen memperselisihkan Maulid Nabi. Pro dan kontra pun tak dapat dihindari hingga akhirnya keduanya sepakat untuk melihat dan mengikuti langsung jalannya peringatan Maulid Nabi yang diadakan di suatu masjid.
Ingin tahu kisah selanjutnya? Silahkan tonton langsung video Maulid Nabi yang dibuat oleh PPPA Daarul Qur’an, DAQU Movie, Yaser Abdallah Studio.
Courtesy DAQU Movie: Produced by Daarul Qur’an, Directed by @ryanawans, Edited by @amrulummami, Written by @penuliskurus, Cinematographer by @ryanawans, Music by Yaser Abdallah, Cast: M. Ali Ghifari dan M. Amrul Ummami.
COMMENTS